Cara menginstall tema dari pihak ketiga di windows 8

Posted by Unknown Minggu, 04 Agustus 2013 0 komentar
secara default windows 8 tidak mengizinkan kita untuk menginstall dan menerapkan tema dari pihak ketiga, agar terlihat berbeda dari tampilan defaultnya, kalau pun bisa, hanyalah sekedar menginstall namun tidak bisa menampilkan tema tersebut sesuai dengan tampilan aslinya, nah dengan bantu aplikasi/tool yang bernama uxstyle Core ini hal tersebut bisa dilakukan aplikasi ini adalah sebuah uxthemepatcher khusus untuk windows 8, dengan menggunakan aplikasi ini,  kita di berikan akses untuk bisa menginstall dan menerapkan tema dari pihak ketiga.
 
Cara menerapkan tema dari pihak ketiga :

Setelah  mempatch sistem windows anda dengan aplikasi tersebut,  copy dan pastekan  file yang berformat .mmstyles beserta foldernya ke C:\windows\resources\themes\disini.


Setelah selesai mengcopy, kembali ke desktop anda, kemudian klik kanan pilih persenolize dan pilih tema yang anda ingin terapkan dan lihat hasilnya, tema windows 8 anda sudah berubah sesuai dengan tampilan asli dari tema yang anda terapkan tadi.



note : jika anda ingin menghapus/uninstall, tinggal hapul file yang berformat .mmstyle beserta foldernya.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Cara menginstall tema dari pihak ketiga di windows 8
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://androidappjorte.blogspot.com/2013/08/cara-menginstall-tema-dari-pihak-ketiga.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Trik SEO Terbaru support Online Shop Baju Wanita - Original design by Bamz | Copyright of android app jorte.